Bekerja dalam Jama’ah*

Bekerja dalam Jama’ah*

*Oleh Joko Setiawan, A Social Worker, Seorang Pembelajar Sepanjang Zaman

Manusia sebagai makhluk sosial, diartikan sebagai manusia yang tak dapat hidup sendiri. Ada rasa ketergantungan diantara manusia untuk bisa memenuhi kebutuhan hidupnya..

Interaksi, komunikasi, saling tukar perasaan, bekerja sama, adalah beberapa contoh mengenai aktivitas yang dibutuhkan oleh manusia dalam menjalani aktivitas sehari-hari..

Sekarang, kita akan membahas tentang kontribusi. Tentang menjalankan hal baik untuk kebaikan orang lain, yang tentu saja akan berimbas pada diri kita, kemudian menjadi perubahan sosial di tataran kehidupan bermasyarakat..

Kata pepatah Arab, serigala tidak akan menyerang domba, kecuali yang terpisah dari kelompoknya (sendirian). Peribahasa kita juga mengungkapkan bahwa berat sama dipikul dan ringan sama dijinjing. Ada lagi, bersatu kita teguh, bercerai kita runtuh. Kemudian, satu batang lidi hanya cukup untuk membersihkan satu atau doa potong sampah, sedangkan seikat lidi, akan mampu untuk membersihkan satu halaman rumah..

Pun kontribusi dalam dakwah juga demikian. Bekerja…

View original post 257 more words

Categories: Uncategorized | Leave a comment

Post navigation

Ikhwah Berkomentar!!

Create a free website or blog at WordPress.com.